• Berita Langkat
    • Info Lowongan Kerja
    • Finance Today
  • Berita Ekonomi Syariah
  • Islamic Economics
Sunday, June 4, 2023
Ekispedia
  • BERANDA
  • ARTIKEL
  • OPINI
  • FIKIH
  • TOKOH
  • POLITIK
  • TEORI
  • TIPS
  • QUOTES
No Result
View All Result
Ekispedia
  • BERANDA
  • ARTIKEL
  • OPINI
  • FIKIH
  • TOKOH
  • POLITIK
  • TEORI
  • TIPS
  • QUOTES
No Result
View All Result
Ekispedia
No Result
View All Result
ADVERTISEMENT
resiko

Resiko Investasi yang Wajib Kamu Ketahui!

Rahmatullah R by Rahmatullah R
14/08/2022 - Updated on 08/03/2023
in Tips
Reading Time: 3 mins read
A A

EkisPedia.com – Majunya teknologi saat ini, memudahkan beberapa sektor perekonomian. Salah satunya sektor investasi.

Dengan memiliki beragam jenis investasi, tentunya memiliki resiko tersendiri. Resiko ini diartikan sebagai kenyataan yang tidak sesuai dengan apa yang kamu harapkan sebelumnya.

Dalam dunia investasi itu ada istilah High Risk – High Return, yang bisa diartikan semakin tinggi resiko maka semakin tinggi juga keuntungan yang bisa kamu dapatkan.

Berikut saya bahas beberapa resiko investasi yang wajib kamu ketahui:

Resiko Berinvestasi

Resiko Bunga

Resiko ini merupakan resiko yang ditimbulkan karena memburuknya nilai relatif aktiva berbunga yang disebabkan oleh adanya peningkatan suku bunga. Perubahan pada suku bunga tentunya akan mempengaruhi pendapatan kamu dalam berinvestasi tentunya.

Walaupun suku bunga tersebut meningkat, tetapi harga obligasi suku bunga akan tetap turun, maupun juga sebaliknya. Dalam investasi jenis ini memiliki sebuah teknik yaitu menggunakan jangka waktu obligasi.

Resiko Pasar

Resiko ini berdasarkan pasar yang disebabkan adanya fluktuasi atau naik-turunnya Nilai Aktiva Bersih (NAB). Hal ini disebabkan oleh perubahan sentimen pasar keuangan seperti instrumen saham dan obligasi.

Perubahan terjadi karena beberapa hal seperti resesi ekonomi, isu, kerusuhan, serta spekulasi termasuk juga perubahan politik pada suatu negara. Resiko ini seringkali disebut sebagai resiko sistematik yang berarti resiko ini sangat tak bisa kamu hindari dan pasti akan dialami oleh para investor, bahkan resiko ini bisa membuat kamu mendapati capital loss.

Resiko Inflasi

Resiko inflasi merupakan resiko daya beli yang menunjukkan bahwa nilai kas dari investasi saat ini tidak akan mempunyai nilai di masa depan dikarenakan adanya perubahan daya beli akibat inflasi. Akibatnya resiko ini berpotensi merugikan daya beli masyarakat terhadap investasi karena adanya kenaikan dari harga konsumsi.

Resiko ini biasa terjadi ketika seorang investor memegang uang tunai atau berinvestasi di instrumen yang terkait inflasi. Maka nilai uang atau aset yang mereka miliki beresiko akan tergerus inflasi.

Resiko Likuiditas

Resiko yang satu ini muncul yang diakibatkan karena kesulitan dalam menyediakan uang tunai dalam jangka waktu tertentu. Contoh, jika ada satu pihak yang tak bisa membayar kewajibannya dalam jatuh tempo secara tunai.

Hal ini jika pihak tersebut memiliki aset untuk melunasi hutangnya, tetapi saat aset tersebut tidak bisa dikonversikan atau ditukarkan menjadi uang tunai maka bisa dikatakan asetnya tidak bernilai.

Resiko ini memiliki keterkaitan dengan percepatan sekuritas yang diterbitkan oleh pihak perusahaan, yang bisa diperdagangkan di pasar sekunder.

Resiko Valas

Resiko Valas atau sering disebut Valutas Asing ini merupakan adanya perubahan kurs valuta asing dipasaran. Perubahan ini tentunya tidak sesuai dengan yang diharapkan, terutama pada saat nilainya dikonversikan ke mata uang domestik.

Sebagai contoh, nilai tukar Rupiah terhadap mata uang negara lain. Umumnya resiko valas ini disebut sebagai currency risk atau exchange rate risk.

Resiko Negara

Resiko ini disebabkan karena didasarkan pada kondisi perpolitikan suatu negara dan berkaitan dengan perubahan ketentuan sehingga membuat pendapatan menurun. Resiko ini juga sering disebut resiko politik.

Bukan hal tidak mungkin jika investasi yang sudah ditanam akhirnya menghilang disebabkan oleh perubahan tersebut. Maka dari itu biasanya para investor lebih memilih berinvestasi dengan melihat kondisi politik negara tersebut. Jika kondisi politiknya baik, maka akan berdampak baik juga pada investasinya.

Wallahu’alam

Tags: InflasiInvestasi
Share3Tweet2Share
Ikuti Kabar Terbaru Lain di Google News
Rahmatullah R

Rahmatullah R

Founder Ekispedia.com

Bacaan Lainnya

Bank Anda sedang Gangguan? Apa yang Harus Dilakukan?
Tips

Bank Anda sedang Gangguan? Apa yang Harus Dilakukan?

by Muhammad Khozin Ahyar
2 weeks ago
Is Indonesia The Future of the Islamic Capital Market?
Tips

Daftar Pinjaman Syariah Online Resmi 2023, Tanpa Riba!

by Tim Ekispedia
3 weeks ago
maghrib-ekispedia
Tips

Cara ini Bisa Mengetahui Transaksi Bisnis Anda Halal atau Haram

by Abi Waqqosh
7 months ago
investasi-ekispedia
Tips

Ingin Memulai Investasi? Simak 5 Tips Memulainya

by Muhammad Khozin Ahyar
7 months ago
entrepreneur-ekispedia
Tips

4 Tips Berbisnis dengan Allah

by Dadang Wiratama
8 months ago
ekispedia-pixabay
Tips

5 Kekuatan Spiritual Internal yang Harus Dimiliki Perusahaan

by Dadang Wiratama
8 months ago
4 Aplikasi Konsultasi Syariah untuk Tanya Jawab Seputar Syariat Islam
Tips

4 Aplikasi Konsultasi Syariah untuk Tanya Jawab Seputar Syariat Islam

by Tim Ekispedia
9 months ago
Berzakat Harus Ijab Kabul?
Teori

10 Perbedaan Zakat dan Sedekah

by Rahmatullah R
2 years ago
Load More
Next Post
Stabilitas atau Pertumbuhan?

Stabilitas atau Pertumbuhan?

Wakaf dari Aceh ini Sangat Berperan Penting Bagi Kemerdekaan Indonesia

Wakaf dari Aceh ini Sangat Berperan Penting Bagi Kemerdekaan Indonesia

Discussion about this post

Catatan Rahmat

Mengapa Bingung Mendefinisikan Ekonomi Islam?

Mengapa Bingung Mendefinisikan Ekonomi Islam?

2 years ago
Asuransi dalam Pandangan Syariat Islam

Asuransi dalam Pandangan Syariat Islam

3 years ago
J-Sentris dalam Logo Halal Terbaru dari Kemenag

J-Sentris dalam Logo Halal Terbaru dari Kemenag

1 year ago
ekonomi islam

Sudah Saatnya Pegiat Ekonomi Islam Masuk ke Ranah Politik Ekonomi

1 year ago
saham

Trading Binary Option

1 year ago
Ekispedia.com

© 2019-2023 | Ekispedia.com

Informasi

  • Tentang
  • Kirim Artikel
  • Copyright
  • Donasi Media

Ikuti Kami

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • ARTIKEL
  • OPINI
  • FIKIH
  • TOKOH
  • POLITIK
  • TEORI
  • TIPS
  • QUOTES

© 2019-2023 | Ekispedia.com